shalom gan, ini ane buat list buat agan2 sekalian karena ane liat banyak para2 pelajar indonesia yg kelihatannya agak bingung soal memilih universitas di jepang, mana univ yg top, mana yg biasa2 aja. Jadi saya buat list ini, list ini dibuat berdasarkan "World Education Services" yg surveynya dilakukan di jepang serta melibatkan para pengajar asing
list ini didasarkan pada 4 faktor:
1.research funding
2.tingkat kesulitan ujian masuk universitas
3.reputasi survey+almamaternya
4.research publications (semacam jurnal akademi)
30 Top Japanese Universities
1 University of Tokyo
2 Kyoto University
3 Osaka University
4 Tokyo Institute of Technology
5 Tohoku University
6 Keio University
7 Kyushu University
8 Nagoya University
9 Hokkaido University
10 Tsukuba University
11 Kobe University
12 Chiba University
13 Waseda University
14 Hiroshima University
15 Kanazawa University
16 Okayama University
17 Tokyo University of Science
18 Tokyo Metropolitan University
19 Tokyo Medical and Dental University
20 Osaka City University
21 Niigata University
22 Kumamoto University
23 Tokushima University
24 Osaka Prefectural University
25 Gifu University
26 Tokyo University of Agriculture and Technology
27 Yokohama National University
28 Yamaguchi University
29 Nagoya City University
30 Kagoshima University
sedikit penjelasan, fakultas2 andalan dari masing2 universitas
-univ tokyo= terkenal akan hukum+bisnisnya, agak kurang dari segi science,teknik
-univ. kyoto= universitas penghasil profesor paling banyak di jepang, banyak para peraih nobel dari jepang merupakan alumni univ. ini
-Tokyo inst. of technology= bagus dalam bidang science, teknik
-beberapa univ negeri seperti yg tertera dalam list (hokkaido,nagoya,dll biasanya nama univ+kota) rata2 memiliki standart, kualitas yg sama dan gak terlalu beda hanya beda di jumlah alumni yg berkompeten, jurnal science yg dipublikasikan
-tohoku=fak.sastra nya bagus, banyak orang luar negeri nya gan
-keioh,waseda= 2 univ. swasta terbaik di jepang, kalo di sini mungkin anggapannya sama dengan UPH,Petra ( biaya kuliahnya kalo ga beasiswa amit2 gan)
-Tokyo Metropolitan University= seni tata rias,fashion desainer(semacam anne avanti gitu gan, tapi jgn salah ini s1 lo ya,ada gelarnya, di sini kaga ada rasanya)
-Tokyo Medical and Dental University= keperawatan,kedokteran (mahal gan, kedokterannya per tahun sekitar 6 juta yen)
-Tokyo University of Agriculture and Technology= teknik pangan,agriculture
-nihon university=hukum, banyak yg hukum ambil s2,s3 nya di sini gan
beberapa univ lain yg bagus dan juga bisa dibandingkan dengan list 30 univ di atas(ini list swasta, jadi kalo soal biaya kuliah lumayan nguras kantong gan, cuman ujian masuknya lebih mudah daripada yg kyoto,todai,dsb)
-sophia university
-international christian university ( jurusan seninya salah satu yg terbaik di jepang, seni lukis,multimedia,desain grafis,semacamnya)
-meiji university
-nihon university
yg sedikit di bawahnya juga ada gan(bukan berarti jelek lo, anggapannya sama dengan ubaya/president univ.)
- The Tokyo University of Foreign Studies (bahasa inggris, bisnis international nya bagus)
- The University of Electro-Communications (sesuai namanya condong ke arah teknik terutama teknik elektro)
- The Tokyo National University of Fine Arts and Music (buat yg mo jadi composer, pelukis, ada jurusan manga juga di sini)
- Hitotsubashi University
point khusus untuk WASEDA,KEIOH kenapa?
karena berdasarkan list2 para karyawan di jepang, kedua lulusan universitas itu sangat mudah mendapatkan pekerjaan+gajinya lebih besar dari lulusan2 universitas lain
list di atas itu merupakan program s1 durasi 4 tahun,kedokteran 6 tahun
ada juga yg program diploma d1,d2,d3 tapi biasanya bukan berbadan hukum universitas, tapi senmongaku, bisa juga dibilang politeknik (jadi kalo di sana universitas itu lebih condong ke teorinya, senmongaku ini lebih condong ke praktek, durasi rata2 sekitar 2-3 tahun) biaya jauh lebih terjangkau dan ada beasiswa juga buat yg berprestasi. Juga bisa transfer misal agan dari d3 bisa kok ke s1 langsung nglanjutin aja contoh d3 elektro bisa kok transfer langsung ke s1 teknik mesin misalnya(ada ujian teori+praktek tentunya)
nanti ane cariin lagi info tentang senmogaku ini, rada sulit soalnya nyarinya
saran TS= kalo agan2 mo masuk univ2 terkenal model kyoto,tokyo,waseda,keioh,dsb belajarlah buku2 text book nya anak2 kuliahan semester 1,2 an gitu. soalnya ane sendiri dah ngrasain buku textbook mahasiswa semester 1,2 an itu sama persis dengan SMA bedanya jauh lebih detail, karena rata2 soal yg keluar di ujian masuk universitas sana itu seperti matematika= kalkulus 2, ga bakal gan keluar matematika kelas 3 SMA, keluarnya kalkulus,jadi ya agan siapin aja semaksimal mungkin
sekian dulu gan, nanti saya cariin lagi info2 lainnya dari univ2 di atas. List ini cuma buat pembanding kira2 s1/s2 nya di mana gitu, selanjutnya dicek sendiri ya gan di website nya masing,THX
*source : http://www.kaskus.us/showthread.php?t=11430859
30 UNIVERSITAS TERBAIK DI JEPANG + KETERANGANNYA
Total Pengunjung Laman
Label
- All about TIK (12)
- Animanga (6)
- Aqua Timez (4)
- Design (3)
- Japan (11)
- Kamen Rider (3)
- Lyric (4)
- Materi Kelas 7 (7)
- Materi Kelas 8 (28)
- Materi kelas 9 (16)
- Random (1)
Translate
Lencana Facebook
Diberdayakan oleh Blogger.
Mengenai Saya
- Shima-sama
- When you still have your soul, do anything you want
Pengikut
Popular Posts
-
KPresenter digunakan untuk membuat dan menyajikan presentasi. Dengan sejumlah fasilitas yang ditawarkan, KPresenter sudah dapat disejaj...
-
Romanji : Hi Mother, Haikei, genki ni shitemasuka? Saikin renraku shinakute gomen Boku wa nantoka yattemasu... Chiisana karada ni chiisana...
-
Sistem Operasi Google Android di Ponsel memang masih tergolong baru, namun demikian Sistem Operasi Android telah mengalami perkembangan yang...
-
Komunikasi lewat tulisan memiliki kelemahan mendasar dibanding dengan secara lisan. Apa itu? Ekspresi…. Ya, dengan ekspresi orang lain dapat...
-
Anda pernah mendengar kabar tentang Windows 8 ? Yap, hari ini saya akan memposting tentang hal tersebut. Apakah fitur terkenal yang akan d...
-
Mengenali bagaimana cara kerja layar sentuh dapat membantu untuk merawat dan membedakan jenis-jenis layar sentuh pada handphone jaman seka...
-
Sudah lama sekali rasanya saya tidak nulis artikel tentang budaya Jepang, sambil nunggu update-update project mending baca artikel ini aja ...
-
Sejarah singkat yakuza: Sejarah panjang Yakuza dimulai kira-kira pada tahun 1612, saat Shogun Tokugawa berkuasa dan menyingkirkan shogun seb...
-
Bagi yang suka mencari informasi di internet pasti tauh istilah satu ini. Y2K. Yah, inilah salah satu yang paling tenar pada tahun 2000. Na...
-
Saya copas ini setelah ada razia rok di sekolah saya, dan kebetulan saya menemukan salah satu post ini di kaskus... Jepang Negara mataha...
Popular Posts
-
KPresenter digunakan untuk membuat dan menyajikan presentasi. Dengan sejumlah fasilitas yang ditawarkan, KPresenter sudah dapat disejaj...
-
Romanji : Hi Mother, Haikei, genki ni shitemasuka? Saikin renraku shinakute gomen Boku wa nantoka yattemasu... Chiisana karada ni chiisana...
-
Sistem Operasi Google Android di Ponsel memang masih tergolong baru, namun demikian Sistem Operasi Android telah mengalami perkembangan yang...
-
Komunikasi lewat tulisan memiliki kelemahan mendasar dibanding dengan secara lisan. Apa itu? Ekspresi…. Ya, dengan ekspresi orang lain dapat...
-
Anda pernah mendengar kabar tentang Windows 8 ? Yap, hari ini saya akan memposting tentang hal tersebut. Apakah fitur terkenal yang akan d...
-
Mengenali bagaimana cara kerja layar sentuh dapat membantu untuk merawat dan membedakan jenis-jenis layar sentuh pada handphone jaman seka...
-
Sudah lama sekali rasanya saya tidak nulis artikel tentang budaya Jepang, sambil nunggu update-update project mending baca artikel ini aja ...
-
Sejarah singkat yakuza: Sejarah panjang Yakuza dimulai kira-kira pada tahun 1612, saat Shogun Tokugawa berkuasa dan menyingkirkan shogun seb...
-
Bagi yang suka mencari informasi di internet pasti tauh istilah satu ini. Y2K. Yah, inilah salah satu yang paling tenar pada tahun 2000. Na...
-
Saya copas ini setelah ada razia rok di sekolah saya, dan kebetulan saya menemukan salah satu post ini di kaskus... Jepang Negara mataha...
0 komentar:
Posting Komentar