Untuk membuat dan menempatkan paragraf bernomor, ikuti langkah berikut ini:
- Pilih (sosot) paragraf yang akan diubah menjadi paragraf bernomor. Atau tempatkan titik sisip pada baris kosong ditempat anda akan memulai paragaraf bernomor.
- Pilih dan klik menu Format, Bullets and Numbering.
- Pilih dan klik bentuk penomoran paragraf yang diinginkan.
- Klik OK.
0 komentar:
Posting Komentar